Thursday, 14 August 2014

Gurihnya Krupuk Luwung


Kerupuk ini hasil dari industri rumahan di Desa Luwung, Rakit, Banjarnegara, Jawa Tengah. Rasanya gurih sekali tampa MSG. Dibuat dari bahan alami yang dihasilkan desa kami.
Cara membuatnya juga mudah, dengan bahan yang sederhana.
Kalau tertarik untuk membuat sendiri juga boleh. 


Berikut resepnya :

Bahan :
Tepung tapioka 1 kg,
Terigunya 1/4 kg
Udang 1ons
bawang putih 1/4 ons
garam secukupnya
ketumbar secukupnya
Air 600 ml

Caranya:
Haluskan semua bumbu, tuangkan air, masukkan tapioka dan terigu,  aduk hingga tercampur rata lalu dikukus dan dicetak. Jemur setengah hari, potong-potong, dan jemur kembali sampe kering. Kerupukpun siap digoreng.

Atau kalau mau praktis, bisa beli langsung ke :
Krupuk Gurih "Luwung" Djamhuri
Di Desa Luwung,RT 04 RW 03, Kecamatan Rakit, Kabupaten Banjarnegara, Jawa Tengah,
Telepon : 081327055498

 Harga : Rp 12.000/kg

Selamat mencoba

No comments:

Post a Comment